BeritaWawasan

Pendaftaran CPNS dan PPPK 2023 Dibuka September, Inilah Formasi Yang Menjadi Prioritas

409
×

Pendaftaran CPNS dan PPPK 2023 Dibuka September, Inilah Formasi Yang Menjadi Prioritas

Share this article

Anas mengingatkan bahwa kualifikasi fresh graduate akan sangat tinggi, jadi mereka yang memiliki talenta digital akan diprioritaskan.

Formasi yang akan dibuka jika digabungkan totalnya lebih dari satu juta, berikut adalah rinciannya : 

Instansi Pemerintah Pusat

  • CPNS Dosen: 15.858
  • CPNS Tenaga Teknis lainnya: 18.595
  • P3K Dosen: 6.742
  • P3K Tenaga Guru: 12.000
  • P3K Tenaga Kesehatan: 12.719
  • P3K Tenaga Teknis lainnya: 15.205

Instansi Pemerintah Daerah

  • P3K Guru: 580.202
  • P3K Tenaga Kesehatan: 327.542
  • P3K Tenaga Teknis lainnya: 35.000
  • Alokasi PNS lulusan sekolah kedinasan: 6.259

Leave a Reply