Aptoodet.com – Perjalanan ke luar kota baik dalam maupun luarnegeri memang mengasyikkan, hati-hati bagi Anda memiliki mobitas tinggi baiknya memiliki asuransi travel Asuransi travel.
Atau lebih dikenal dengan nama asuransi perjalanan memang harus dimiliki oleh warga yang suka bepergian, karena ada banyak manfaatnya.
Baca juga: Hasil SKD CPNS 2024 Sudah Keluar! Begini Cara Cek Melalui Link Resmi
Seputar Asuransi Travel
Sebelum mengenali lebih jauh mengenai asuransi travel, ada baiknya memahami pengertian dari asuransi travel.
Dimaksud dengan asuransi travel, atau asuransi perjalanan, adalah sebuah asuransi memberikan perlindungan terhadap segala risiko.
Saat bepergian baik dalam negeri maupun luar negeri mungkin saja terjadi suatu peristiwa diluar dugaan, seperti kecelakaan dan lainnya.
Dengan asuransi travel perjalanan menjadi nyaman, karena ada perlindungan ekstra dari asuransi yang menjamin keselamatan Anda.
Baca juga: Pembangunan Container Yard di Terminal Peti Kemas Batu Ampar di Batam
Jenis Asuran Travel
Dalam perkembangannya, asuransi perjalanan atau disebut juga asuransi travel memiliki beberapa jenis, antara lain individual Travel Insurance.
Kemudian, Grup Travel Insurance, Single Trip Insurance dan Annual Trip Insurance yang masing-masing memiliki keunggulan.
1. Individual Travel Insurance
Salah satu jenis asuransi travel yang bisa dicoba, adalah Individual Travel Insurance fokus pada asuransi bersifat pribadi berlaku satu orang saja dalam sekali perjalanan.
Hal ini menjadi kelebihan, dibanding jenis asuransi lain seperti asuransi grup karena pelayanan lebih intensif dan maksimal, meski harganya mahal.
2. Grup Travel Insurance
Kalau jenis satu ini memang khusus asuransi ditujukan keluarga atau bersama teman, biasanya jenis asuransi Grup Travel Insurance ketika perjalanan dinas.
Keunggulan lain dari Grup Travel Insurance, harga lebih murah dari pada Individual Travel Insurance lantaran dipakai beramai-ramai.
3. Single Travel Insurance
Bagi yang ingin satu kali perjalanan, Single Travel Insurance bisa dipilih karena hanya sekali perjalanan tidak Pulang Pergi yang bersifat jangka pendek.